Cara memperbaiki Session 'app': Error Launching activity di android studio


Ketika saya ingin meRun aplikasi yang saya buat tiba- tiba di even log terdapat tulisan Session 'app': Error Launching activity


Langsung saja tanpa bertele tele
Pertama, solusinya adalah menonaktikan instant run di android studio. Hapus folder .idea dan folder .gradle







 
Kedua, klik Sync Project with Gradle Files lalu tunggu proses mengsingkronkan Gradle yang sedang berjalan


Baca Juga : Memperbaiki E: Unable tolocate package








Ketiga, klik Build >> rebuild Project lalu tunggu loading nya






Keempat, lalu klik Run ‘app’ tinggal jalankan di emulator android kita/di hp



Sekarang aplikasi anda sudah bisa di jalanakan tampa ada log error lagi, sekian tips dari saya.. terimakasih.

Berlangganan Untuk Menerima Update Terbaru:

1 Response to "Cara memperbaiki Session 'app': Error Launching activity di android studio"